Kamis, 25 April 2019
Pengantar Multimedia
Ciri
khas
ADSL adalah
sifatnya
yang asimetrik,
sehingga
data ditransferkan dalam kecepatan yang berbeda dari satu sisi ke sisi yang lain. (a) ADSL.
Karakteristik Multimedia :
- Multimedia Menggunakan Kecepatan yang Sangat Tinggi.
- Multimedia Membutuhkan Penayangan dengan Real Time.
Multimedia juga memiliki beberapa file multimedia, diantaranya :
- Audio Encoding
- Video Encoding
dan multimedia memiliki beberapa Format untuk menampilkan berbagai media diantaranya adalah :
- JPG
- PNG
- BMP
- GIF
Kemudian untuk menampilkan video sendiri, memiliki beberapa format, diantaranya adalah:
- MP4
- AVI
- MPEG
- FLV
- MKV
Dari beberapa format diatas akan dijelaskan salah satu dari format Gambar terlebih dahulu
1. JPEG
(a) RGB input data. (b) Setelah pemrosesan
blok.
(a)
Satu blok dari matriks Y. (b) Koefisien DCT.
Komputasi
dari koefisien DCT yang terkuantisasi.
Urutan
di mana nilai-nilai terkuantisasi dikirim.
berikut adalah gambar grafik dari penjelasan Format JPG.
kemudian kita akan akan ambil salah satu contoh format dari Video yak ni MPEG
2. MPEG
Dalam Format MPEG terdapat 3 jenis bingkai yang di proses oleh program.
- I (Intracoded) frames: Gambar diam yang dikodekan JPEG mandiri.
- Frame P (Prediktif): Perbedaan blok demi blok dengan frame terakhir.
- B (Bidirectional) frame: Perbedaan dengan frame terakhir dan berikutnya.
Berikut adalah contoh 3 Frame Video yang berturut - turut
Related Posts :
- Back to Home »
- Audio Encoding , Multimedia , Pengantar Multimedia , Video Encoding »
- MODERN OPERATING SYSTEMS